top of page
Cipawloho

Donasi Menuju Cinere Paw Love & Hope
( Cipawloho )
Terima kasih sebelumnya bagi kalian yang sudah mampir di halaman ini, karena uluran tangan kalian sangat membantu sekali bagi senyum dari anjing dan kucing liar diluar sana yang masih belum beruntung untuk mendapatkan kehidupan yang tenang dan nyaman.
Ok, berikutnya langsung aja akan kami jelaskan berapa sih sumbangan donasi ke Cinere Paw Love & Hope, terus cara ikutannya bagaimana?
Untuk donasi dari D&C akan memberikan Rp.10.000,- dari setiap produk yang terjual, dan harga produk itu sendiri adalah Rp.42.000,- yang berarti 25% hasil penjualan akan diberikan kepada Cipawloho yang akan digunakan untuk keperluan memberi makan, keperluan mandi dan lainnya bagi anjing & kucing liar yang sekarang sudah ditampung oleh Cipawloho.
Untuk sekedar info, produk yang akan kalian beli adalah produk shampo dengan kandungan lidah buaya yang bagus banget buat kulit dan bulu hewan, bahkan manusia sendiri aja ada yang pake produk kandungan lidah buaya kan ^__^. Kalian bisa liat produk itu dihalaman Produk
Untuk cara ikutan donasi ini gampang banget, kalian tinggal membeli produk yang bergambar produk donasi menuju Cipawloho seperti gambar dibawah ini pada marketplace tertentu
Hanya dengan membeli produk itu saja kalian sudah mengulurkan tangan kalian agar anjing & kucing liar juga bisa mendapatkan kehidupan yang layak, kehidupan yang hangat seperti yang kita semua ingin dapatkan.
"Berbagi kebahagiaan akan membuat kamu juga ikut merasakan kebahagiaan itu!"
Setuju ga?
Laksanakan deh!
Klik ikon Tokopedia di bawah ini untuk membeli produk donasi ini

Donasi Cipawloho
bottom of page